Nilu Kopi Undip Tembalang Semarang - Menu, Harga & Lokasi
Nilu Kopi Undip Tembalang Semarang - Soal dunia perkopian Semarang memang nggak ada matinya, selalu menghadirkan tempat-tempat ngopi baru yang keren. Belakangan ini Semarang menghadirkan tempat ngopi baru seperti Over Horizon Resto, Lentera Coffee, Folkafe dan lain sebagainya. Nah terbaru nih ada satu nama yang tak kalah cakep, namanya adalah Nilu Kopi Undip atau dikenal juga dengan Nilu Kopi Tembalang.
Instagram/semarangfoodhunter |
Seputar Nilu Kopi Undip Tembalang Semarang
Nilu Kopi Undip merupakan salah satu tempat ngopi yang dihadirkan di kawasan Tembalang, Semarang dengan konsep yang kekinian, tempatnya bagus dan menarik sangat cocok buat anak muda, terutama buat mahasiswa yang suka nongkrong maupun untuk mengerjakan tugas. Karena modern ini banyak mahasiswa yang nugas di cafe maupun coffee shop yang tempatnya cocok, asyik dan nyaman. Termasuk juga ini Nilu Kopi Tembalang ini yang menawarkan suasana yang nyaman dan bikin pengunjung betah berada di sini lama-lama.
Nilu Kopi Semarang ini juga sangat cocok untuk hangout bareng bestie, tempatnya cakep bener, memiliki area indoor, semi outdoor dan full outdoor yang cozy banget loh. Konsep tempat nongkrong dengan topical vibes yang cakep parah, ambiencenya tenang dan santai, dan di area outdoornya terdapat tempat duduk yang dilengkapi dengan payung besar sebagai peneduh seperti di pantai-pantai gitu deh. Nongkrong kalau siang-siang bisa di spot tersebut, bisa juga di area semi outdoor dan indoor yang juga nyaman banget loh.
Instagram/semarangfoodhunter |
Harga Menu Nilu Kopi Undip Tembalang Semarang
Tersedia beragam menu Nilu Kopi Tembalang yang bisa kalian pilih, menu makanan dan minumannya ada banyak pilihannya. Selain harganya terjangkau juga memiliki citarasa yang istimewa. Kalian perlu nih mengunjunginya.
Instagram/petualangmakanan_a2 |
Ice Coffee:
- Ice Coffee Caramel 15k
- Ice Coffee Aren 13k
- Ice Coffee Tiramisu 12k
- ICe Coffee Rum 15k
- Ice Coffee Butterscotch 15k
- Ice Coffee Klepon 15k
Coffee Base:
- Kopi Tubruk Susu 7k
- Kopi Tubruk 6k
- Cappucino 14k
- Americano 12k
- Cafe Latte 14k
- Cafe Mocha 16k
- Caramel Machiato 16k
- Hazelnut Latte 16k
- Affogato 15k
- Vanilla Latte 16k
Manual Brew:
- Vietnam Drip 16k
- V60 16k
Non Coffee:
- Taro Latte 14k
- Red Velvet Latte 14k
- Matcha Latte 14k
Tea Base:
- Lemon Tea 8k
- Original Tea 6k
- Peach Tea 10k
- Lychee Tea 10k
Signature:
- Ice Coffee Nilu 17k
- Milk Tea Boba 16k
- Milky Boba 16k
Mojito:
- Strawberry Mojito 16k
- Rum Mojito 16k
- Dragon Mojito 16k
- Virgin Mojito 16k
Traditional:
- Wedang Jahe Nipis 9k
- Wedang Jahe Susu 9k
- Wedanng Tape Ketan 9k
- Tape Ketan Susu 10k
- Wedang Uwuh 10k
Choco Base:
- Choco Almond 16k
- Choco Classic 15k
- Choco Caramel 16k
- Choco Float 16k
- Choco Cookies 16k
Fresh Juice
- Dragon Juice 14k
- Strawberry Juice 14k
- Mango Juice 14k
Snack:
- Tahu Crispy 13k
- Singkong Keju 16k
- Tahu Cabe Garam 16k
- Tempe Mendoan 11k
- Singkong Original 14k
- French Fries 13k
- Pisang Goreng Coklat Keju 16k
- Kroket 16k
- Pisang Eppe Keju 15k
- Carbonara French Fries 16k
- Pisang Eppe Caramel Keju 16k
- Chicken Wings Blackpapper 19k
- Chicken Wings BBQ 19k
Platter:
- Bittes Platter 21k
- Traditional Platter 19k
- Mix Platter 19k
Ayam Station:
- Ayam Pokpok Spicy 16k
- Ayam Cabe Garam 16k
- Ayam Pokpok Matah 16k
- Ayam Pokpok BBQ 16k
- Ayam Lada Hitam 16k
- Katsu Balckpapper 16k
- Katsu Oriental 16k
- Kulit Telur Sambel Matah 16k
- Ayam Bakar/Goreng Penyet 21k
- Kulit Telur Sambel Korek 16k
Main Course:
- Nasi Telur Sambel Pete 14k
- Nasi Telur Sambel Rica Kemangi 14k
- Nasi Orak Arik Sambel Korek 14k
- Nasi Pecel Telur 16k
- Nasi Pecel Ayam 18k
- Nasi Pecel Kulit 18k
Indomie:
- Rebus + Telur 13k
- Goreng + Telur 13k
- Goreng Kulit 16k
- Goreng Jahat 15k
- Goreng Katsu 16k
Spaghetti:
- Spaghetti Bolognese 19k
- Spaghetti Carbonara 19k
- Spaghetti Aglio Olio 19k
Nasi Goreng:
- Nasi Goreng Ayam Matah 21k
- Nasi Goreng Nilu 18k
- Nasi Goreng Mahasiswa 16k
Sandwich & Toast:
- Roti Bakar Keju 16k
- Roti Bakar Coklat 16k
- Roti Bakar Coklat Keju 16k
- Club Sandwich 18k
- Roti Bakar Blueberry 16k
- Roti Kukus Coklat 16k
- Roti Kukus Blueberry 16k
- Roti Kukus Keju 16k
- Sandwich Ayam 17k
- Sandwich Telur Mayo 16k
Fasilitas
Nilu Kopi Tembalang ini menyediakan beragam fasilitas yang cukup bikin pengunjung merasa nyaman dan betah berlama-lama nongkrong di cafe ini, beberapa diantaranya seperti area indoor, semi outdoor dan full outdoor untuk nongkrong dan nugas, akses Wifi, stop kontak, AC di area indoornya, area parkiran, toilet dan lain sebagainya.
Jam Buka
Jam buka Nilu Kopi Undip Semarang ini mulai pukul 10.00 sampai 00.00 WIB.
Lokasi Nilu Kopi Undip Tembalang Semarang
Jika kalian merasa tertarik untuk mengunjungi Nilu Kopi Tembalang ini, maka silahkan datangi lokasinya dengan alamat detail berikut, Jl. Bulusan Utara Raya No.42, Bulusan, Kec. Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah 50277.
Galeri Foto
Instagram/petualangmakanan_a2 |
Instagram/petualangmakanan_a2 |
Instagram/petualangmakanan_a2 |